Parenting

Pengaruh Pukulan Terhadap Perkembangan Otak

Dalam mendidik anak yang rewel dan nakal terkadang membuat marah. Hati-hati ketika memarahi anak apalagi sampai memukul anak. Berdasarkan penelitian bahwa pada setiap kepala seorang anak, maka akan terdapat lebih dari 10 trilyun sel otak yang sudah siap tumbuh (banyak sekali).

Akan tetapi satu bentakan, perkataan kasar, makian atau yang semacamnya kepada anak yang masih dalam masa pertumbuhan akan berakibat sangat fatal, dan hal ini merupakan bukan sebuah perkara yang kecil atau enteng.

pengaruh pukulan terhadap perkembangan otak

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Most Share

To Top